Informasi mengenai plafon rumah yang bagus pasti banyak dicari oleh masyarakat mengingat plafon tak hanya bagian dari bangunan saja, melainkan juga berfungsi untuk mempercantik desain interior.
Mengenal Tentang Plafon Rumah Beserta Modelnya
Berbicara mengenai plafon rumah, tentu anda sudah tak asing lagi. Apalagi saat ini juga sudah banyak sekali jenis dan model plafon yang bisa anda sesuaikan dengan konsep rumah anda. Plafon rumah adalah suatu pembatas antara atap dan dinding.
Biasanya plafon ini sekaligus difungsikan sebagai penutup atas agar bisa meredam panas, meredam suara maupun menyembunyikan kabel – kabel agar nampak lebih rapi. Dengan plafon rumah yang bagus inilah yang membuat tampilan ruangan akan menjadi lebih rapi dan dinamis.
Sebenarnya saat ini model plafon rumah yang bagus sangatlah beragam, beberapa diantaranya adalah sebagai berikut.
- Plafon Datar Konvensional
Model plafon rumah yang bagus pertama adalah plafon datar konvensional. Model ini sudah umum dan terbilang sering digunakan untuk plafon bangunan rumah. Material bahan yang digunakan untuk model plafon ini juga bervariasi, tergantung pada konsep yang ingin ditonjolkan pada bangunan. Misalnya saja jika ingin menonjolkan kesan tradisional, maka bisa menggunakan material bahan plafon dari kayu maupun bambu.
Biasannya plafon rumah yang bagus model datar konvensional ini berupa lembaran dan dipasang tepat dibawah atap. Model plafon ini memang terbilang simple serta pemasangannya yang mudah, namun kekurangannya adalah kesan akan menimbulkan kesan membosankan pada ruangan karena hanya berupa lembaran plafon yang datar.
- Plafon Datar Transparan
Model plafon rumah yang bagus kedua adalah plafon datar transparan. Plafon datar memang cenderung membosankan. Namun kesan membosankan tersebut akan menghilang ketika anda menggunakan plafon model datar transparan. Meskipun bentuknya datar namun karena transparan, akhirnya mampu memberikan nuansa lain pada ruangan yang dipasang plafon ini.
Plafon rumah yang bagus model datar transparan ini akan menciptakan suasana yang lebih berbeda. Kesan modern dan terbuka akan tercipta karena plafon ini membuat sinar matahari bisa dengan leluasa masuk serta bisa melihat suasana luar secara langsung. Biasanya plafon rumah yang bagus model datar transparan ini ada yang polos, namun ada pula yang motif. Sehingga bisa disesuaikan dengan selera masing – masing.
- Plafon Model Baki
Model plafon rumah yang bagus ketiga yaitu plafon baki atau disebut juga dengan tray ceiling. Plafon model ini biasa diterapkan pada design interior minimalis. Ciri khasnya adalah dimana bagian tengah dari plafon lebih rendah daripada bagian plafon lain sehingga ada kesan tersembunyi pada model plafon ini.
Pada model plafon rumah yang bagus ini juga diberikan warna yang berbeda antara bagian yang menonjol dan bagian yang tersembunyi. Bentuknya pun beragam dan bisa disesuaikan dengan konsep ruangan. Umumnya bagian tersembunyi tersebut akan dipasangi lampu untuk keperluan penerangan ruangan.
- Plafon Gantung
Plafon rumah yang bagus keempat yaitu plafon gantung. Terdiri dari rangka besi dan gypsum. Pemasangan plafon model ini bisa berfungsi untuk menutup plafon sebelumnya yang sudah mengalami banyak kerusakan. Memang secara tampilan plafon rumah yang bagus model gantung ini membuat desain interior menjadi terlihat artistik, hanya saja justru memberikan kesan sempit pada ruangan karena secara otomatis tinggi ruangan jadi berkurang.
- Plafon Busur
Kemudian model plafon rumah yang bagus kelima adalah model busur. Disebut dengan plafon busur karena bentuknya yang melengkung seperti busur. Plafon rumah yang bagus jenis ini sangat cocok diterapkan pada ruangan yang bentuknya memanjang.
Modelnya yang berbeda dari kebanyakan plafon membuat plafon busur ini memberikan efek artistis dan dramatis pada ruangan. Anda bisa memanfaatkan plafon rumah yang bagus yang satu ini sebagai point of view pada bangunan anda.
- Plafon Kubah
Jika anda mengingin sebuah ruangan dengan konsep yang megah, elegan dan menjadi pusat perhatian maka anda bisa menggunakan plafon rumah yang bagus dengan model plafon kubah. plafon rumah yang bagus yang satu ini memberikan kesan mewah dan menawan. Ditandai dengan bentuk kubah yang tinggi dan lebar.
Biasanya plafon rumah yang bagus jenis ini dipasang pada suatu ruangan dalam bangunan yang mana ruangan tersebut ditujukan sebagai pusat perhatian. Ruangan yang dipasang dengan plafon kubah ini akan menjadi satu – satunya sentral ruangan yang berbeda dari ruangan lainnya. Dan ruangan yang cocok dipasang plafon rumah yang bagus model kubah ini adalah ruangan yang lebar dan juga tinggi.
Setelah mengenal beberapa model plafon rumah yang bagus yang telah disebutkan diatas tentunya mampu memberikan gambaran bahwa ternyata pemilihan model plafon harus disesuaikan dengan konsep ruangan itu sendiri agar nantinya memberikan kesan yang dinamis dan indah.
3 Jenis Plafon yang Seringkali Digunakan
Sebenarnya ada banyak faktor yang mempengaruhi nilai keindahan suatu ruangan dimana salah satunya adalah plafon. Sehingga hal ini membuktikan bahwa memang sudah seharusnya anda cermat dalam memilih plafon rumah yang bagus agar ruangan anda tampak menarik.
Jenis plafon rumah yang bagus sendiri sebenarnya sangatlah banyak tergantung pada material bahan yang digunakan. Sedangkan pemilihan bahan material plafon tentu saja harus disesuaikan dengan konsep ruangan itu sendiri apakah tradisional, minimalis, modern, artistik atau mewah. Masing – masing plafon rumah yang bagus tersebut harus sesuai agar tidak memberikan kesan aneh dan kurang nyaman pada ruangan.
Plafon rumah yang bagus sendiri terdiri dari banyak bahan. Namun dari sekian bahan plafon yang ada, terdapat 3 jenis yang sering digunakan. Plafon rumah yang bagus yang dimaksud adalah :
- Plafon Gypsum
Plafon rumah yang bagus pertama adalah plafon rumah gypsum. Plafon gypsum ini merupakan jenis plafon rumah yang bagus paling banyak digunakan. Pilihan atau variasi bahannya sangat banyak dan bisa dibentuk sesuai keinginan. Proses pemasangannyapun juga terbilang mudah.
Namun plafon rumah yang bagus gypsum ini memiliki kelemahan dimana ketika atap mengalami kebocoran dan merembes ke gypsum, akan membuat gypsum rawan ambruk.
- Plafon Triplek
Plafon rumah yang bagus kedua yaitu plafon triplek. Plafon rumah triplek ini memang cukup sering digunakan, terutama sebelum ada gypsum. Atap plafon keren yang bagus ini memang terbilang lebih terjangkau dari segi harga. Namun ketika dipasang akan banyak sekali kekurangan seperti permukaan yang tidak rata sehingga plafon rumah yang keren berbahan triplek ini akan nampak tidak rapi.
- Plafon GRC
Plafon rumah yang bagus ketiga adalah plafon GRC. Plafon rumah GRC ini merupakan plafon rumah yang bagus karena dari sifat material bahannya cukup tahan air dan tahan api. Namun anda harus berhati – hati ketika proses pemasangan. GRC rentan retak jika mengalami benturan. Ukurannya juga terbilang lebar. Sehingga sangat disarankan ketika memasang plafon berbahan GRC ini lebih berhati – hati. Atau akan lebih baik lagi jika plafon rumah yang bagus ini dipasang oleh ahlinya. Karena dengan begitu, nantinya plafon rumah yang bagus ini akan terlihat rapi.